Garden Style -Tukang Taman Sidoarjo
Garden style adalah jasa perancangan sekaligus pelaksana dalam dunia pertamanan yang menghadirkan bebrapa konsep taman seperti Taman, Taman Minimalis, Taman Kering , Taman Mediterania, Taman Klasik, Taman Vertical, Taman Bali, Taman Jepang.
Rumah adalah tempat hunian kita bisa gunakan untuk beristirahat, bersosialisasi, berkeluarga, dan beribadah, sedangkan taman merupakan cerminan energi alam yang menjadi sebagai sumber kehidupan pada pemilik rumah. Pada intinya dengan adanya sebuah taman di sekitar rumah akan terlihat mempunyai satu kesatuan yang begitu harmonis dan akan memberikan energi positif bagi penghuin rumah tersebut. Orang yang membeli rumah atau memiliki sebuah rumah saat ini tentu biasanya mengharapkan ada sisa sedikit lahan yang dapat dimanfaatkan untuk area hijau/taman, keberadaan taman di sebuah rumah memamng sebenarnya mempunyai fungsi yang begitu banyak. Selain mempercantik area rumah, taman juga dapat membuat suasana rumah menjadi tidak gersang karena sebuah taman akan terlihat indah dan menarik jika tidak dilengkapi dengan beberapa komponen pendukung misalnya lampu batu atau yang lainnya, namun tidak setiap rumah dapat memiliki taman karena lahan yang terbatas. Lihat saja pemukiman yang padat penduduk terdapat di daerah perkotaan seperti Sidoarjo, Surabaya dan lain-lain. Bahkan jika ada sisa tanah atau lahan pada umumnya bukan dijadikan sebagai taman untuk lahan hijau, melainkan sebagai lahan parkiran motor, warung, atau menambah bangunan pada rumah. Keberadaan sebuah taman tidak sekedar pengisi lahan kosong, melainkan banyak fungsi yang lain dan peran yang lebih besar untuk kehidupan kita. Ketika kita bingung memilih jenis konsep, desain, atau teknisi pembuatan taman maka anda sangat membutuhkan jasa tukang taman.
Konten [Tampil]
JASA TUKANG TAMAN | JASA TAMAN MURAH | TUKANG KOLAM MINIMALIS | JASA KOLAM TEBING | TUKANG TAMAN PROFESIONAL | TUKANG TAMAN ERGARANSI | JASA VERTICAL GARDEN | TUKANG TAMAN SIDOARJO | JASA PASANG BATU SIKAT | PEMBUATAN ORNAMEN 3D |
Garden Style -Tukang Taman Sidoarjo Murah dan Bergaransi
Pembuatan taman - garden style |
Taman yang terletak didepan rumah adalah sebuah bagian dari rumah yang pertama kali akan menyambut tamu yang datang kerumah kita, tentu saja tampilan taman ini sangat perlu ditata dengan rapi sesuai dengan keinginan sang pemilik rumah. Keindahan taman bukan karena bunga yang banyak atau mahal tapi karena penataanya dan penempatan yang rapi dan indah, dengan adanya tangan-tangan terampil dan desain yang indah dan menarik kami bisa menciptakan sebuah hunian manjadi asri dan nan indah saat di pandang oleh mata.
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Pada era globalisasi ini cuaca dan udara di sekeliling kita mulai tidak menentu yang terkadang panas, terkadang juga hujan, dan maka dari itu kualitas udarapun sudah mulai menurun karena kurangnya area atau lahan hijau di pusat kota-kota besar di Indonesia ini, apalagi banyaknya polusi-polusi udara yang sudah sangat mencemari udara di sekitar kita seperti: polusi pabrik, polusi dari asap kendaraan bermotor, dan lain sebagainya. Maka dari itu kami siap menghadirkan penghijauan kembali pada area anda yang udaranya sudah tercemar dan memburuk, kami akan memberikan beberapa cara yaitu dengan cara memperanyak area hijau di pusat kota seperti taman karena sebuah taman memiliki fungsi yang sangat banyak untuk memperbaiki kwalitas udara di sekitar kita. Maka disamping itu juga taman juga bisa sebagai memperindah suasana rumah, dan taman juga membuat suasana rumah menjadi tidak gersang dan juga sebagai penyerap polusi udara yang sudah tercemar, dari sebagai ruang terbuka hijau (RHT) dan yang paling penting yaitu manjadi sebagai penghasil oksigen terbaik dan selain itu juga taman juga bisa dapat digunakan menjadi daerah resapan air di daerah-daerah yang rawan longsor atau banjir, taman juga bisa sebagai tempat rekreasi walaupun itu hanya taman rumah saja kita gunakan untuk berkumpul bersama dengan keluarga saat hari libur.
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Untuk definisi taman sendiri yaitu sebuah areal yang berisikan 2 komponen yaitu komponen material keras dan lunak yang saling mendukung satu sama lainnya agar taman menjadi indah dan asri, misalnya terdapat penambahan bebatuan atau lampu yang sengaja dirancangkan dan dibuat oleh manusia sebagai tempat penyegar dalam dan luar ruangan. Taman juga dapat di bagi dalam 2 jenis yaitu taman alami dan taman buatan. Untuk taman yang sering kita jumpai adalah taman rumah tinggal, taman lingkungan, taman bermain, tama rekreasi, dan taman botani. Maka dunia pertamanan lebih spesifik lagi karena menyangkut aspek estetika atau keindahan dan penataan ruang sehingga dapat memilii fungsi dalam keberadaannya. Dalam membuat taman yang terdapat dua elemen yang dikerjakan, yaitu bidang lunak(Softscape) dan bidang keras(Hardscape). Bidang lunak ini meliputi penanaman segala jenis pohon, semak, dan rumput, Sedangkan bidang keras itu meliputi beberapa pembuatan jalan setapak, kolam, sungai buatan, air mancur, pembuatan tebing, peletakan batu alam, gazebo, alat bermain anak-anak, ayunan, lampu taman, draines, dan sistem penyiraman.
Manfaat Pembuatan Taman
Berikut ini saya akan memberikan beberapa manfaat atau fungsi taman pada rumah/lahan antara lain sebagai berikut :
- Taman yang berisikan tanaman hidup akan memberikan keseimbangan terhadap rumah yang dibangun dengan batu dan semen. Keseimbangan ini sangat penting untuk membuat rumah menjadi terasa lebih nyaman dan enak.
- Tanaman yang terdapat di sebuah taman akan memberikan kontribusi yang cukup penting untuk sirkulasi udara segar dan bersih bagi penghuni rumah. Terlebih lagi kita yang hidup di lingkungan perkotaan yang banyak sekali polusinya. Di tempat semacam ini taman dapat berperan sebagai penyangga ekosistem dan sebagai suplai oksigen agar udara dapat bersih dan menyegarkan.
- Taman juga sangat berguna sebagai arena rekreasi yang bermanfaat bagi angota keluarga. Apalagi bila luas eksterior taman anda cukup besar untuk bermain dan berkumpul dengan keluarga.
- Taman juga bisa berguna sebagai media atau sarana untuk mengisi kegiatan penghuni rumah ataupun untuk menyalurkan hobi berkebun pada penghuni rumah.
Maka dari itu kami siap untuk mewujudka taman yang anda telah impikan, karena kami Garden style adalah jasa perancangan sekaligus pelaksana dalam dunia pertamanan yang menghadirkan bebrapa konsep taman seperti Taman, Taman Minimalis, Taman Kering , Taman Mediterania, Taman Klasik, Taman Vertical, Taman Bali, Taman Jepang. Dan kami mengerjakan untuk taman penghijauan perumahan, pabrik, kantor, hotel, universitas, sekolah, gedung, mall, dll. Selain itu kami juga menyediakan jasa konsep taman seperti, kolam, gazebo, batu sikat, perbaikan & perawatan,taman vertikal, kolam ikan koi, kolam ornamen dinding, relief tebing-cadas, pergola, batu alam, suplier (penjual) biji dan rumput,tanaman hias, pohon pelindung, pupuk, dan lain-lain.
Tukang Taman Kami Melayani:
- Jasa pembuatan taman minimalis, taman kering, taman klasik, taman vertical dan taman indoor maupun outdoor.
- Jasa pembuatan carport garasi mobil, batu sikat dan pasang batu alam.
- Jasa pembuatan relief 3D atau ornamen dinding seperti relief tebing-cadas bebatuan, relief lukisan dinding dengan menggunakan cat yang berfariasi.
- Jasa pembuatan gazebo minimalis – saung – pavilion – pergola berbahan kayu (pohon jati, pohon kelapa, pohon bamboo) konsep desain gazebo: desain gazebo diatas kolam,gazebo sandaran dinding, gazebo model pergola dan sebagainya.
- Jasa pembuatan desain landscape – sketsa – contoh gambar taman, desain taman, kolam dan gazebo yang dituangkan dalam buentuk kertas maupun file.
- Jasa pembuatan kolam ikan minimalis seperti : kolam ikan koi minimalis, kolam ornamen dinding batu alam, kolam ikan beton, kolam ikan batu, kolam air ancur minimalis, kolam air terjun minimalis, kolam ikan hias dan lain-lain.
Jenis-jenis Design Untuk Taman
1.tukang desain pembuatan taman rumah minimalis sederhana
2.tukang desain pembuatan taman rumah mewah, mungil dan klasik
3.tukang desain pembuatan taman rumah minimalis modern
4.tukang desain pembuatan taman atap rumah
5.tukang desain pembuatan taman rumah sakit
6.tukang desain pembuatan taman air dalam rumah
7.tukang desain pembuatan taman belakang rumah sederhana,mewah,kecil
8.tukang desain pembuatan taman belakang rumah type 36
9.tukang desain pembuatan taman rumah desa
10.tukang desain pembuatan taman rumah dengan kolam ikan
11.tukang desain pembuatan taman exterior rumah
12.tukang desain pembuatan taman halaman rumah yg indah
13.desain taman rumah lahan sempit
14.design landscape taman rumah
15.desain taman rumah tanpa pagar
16.desain taman samping rumah
17.tukang desain pembuatan taman rumah type 21
18.tukang desain pembuatan taman rumah type 36
19.tukang desain pembuatan taman rumah type 36/72
20.tukang desain pembuatan taman rumah type 45
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Harga Pembuatan Taman
Untuk harga pembuatan tamannya sendiri akan di bicarakan setelah kami telah mendapat data survei lokasi mengenai beberapa aspek yaitu :
- luas area taman
- keadaan lahan
- jenis dan jumlah tanaman yang akan di tanami
Kami juga sebagai suplaiyer berbagai tanaman
berbagai jenis rumput Seperti:
• Rumput gajah mini
• Rumput jepang
• Rumput babat
• Rumput golf
• Rumput swis
• Rumput gajah mini varigata
• dan kami menyediakan bibit atau biji rumput ( grass seed ).
berbagai aneka tanaman hias seperti:
• Airis
• Ararea
• Anjuang
• Agave
• Asoka
• Bromeliad
• brokoli kuning
• bakung
• bakung lele
• bakung bombai
• cemara udang
• cemara balon
• cemara lilin
• cemara kipas
• donakarmen
• pucuk merah
• puring
• lili paris
• lili brazil
• sampangdara
• saberna
• kucai
• anjuang kribo
• lee kuan yuu
• landep
• sutra bombai
• sikas
• kamboja
• sensipera
• sensipera kodok
• sensipera varigata
• melati
• lavender
• Dll.
Kami menyediakan menjual tanaman palem seperti:
• Palem putri
• palem merah
• palem kuning
• palem hijau
• palem hijau
• palem regu
• palem ekor tupai
• palem ibung
• palem botol
• Dll.
Kami juga menjual tanaman pagar seperti:
• Erpah
• Tetehan
• Bambu klisik
• Bambu kuning
• Bambu jepang
• Bambu kuning
• Pucuk merah
• Reulia tegak
• Bambu panda
• Dll.
Kami juga menyediakan tanaman bonsai seperti :
• Beringin biasa
• Beringin varigata
• Beringin korea
• Anting putri
• Pule
• Serut
• Bugenvil
• Cemara udang
• Kamboja jepang
• Melati yasmin
• Kamboja
• Dll.
Menyediakan tanaman peneduh seperti:
• Ketapang kencana varigata
• Ketapang kencana
• Trambesi
• Bintaro
• Kupu-kupu
• Tabibuya
• Damar
• Glodogan tiang
• Akasia
• Dll.
Menyediakan tanaman berbuah seperti:
• Pohon manga
• Pohon jeruk
• Pohon alpukat
• Pohon kelengkeng
• Pohon jambu air
• Pohon jeruk bali
• Pohon jambu biji
• Pohon rambutan
• Dll.
Dan jangan ragukan kami lagi karena kami menggunakan jasa-jasa yang sudah sangat profesional dalam pembuatan dan penataan taman yang indah dan bernilai estetika tinggi, untuk itu kami sudah berkomitmen agar pelanggan merasa puas atas jasa-jasa yang kami berikan dan kami menjunjung profesionalitas agar anda tidak merasa kecewa ataupun marasa di rugikan.
Baca juga :
Perpaduan taman dengan dekorasi kolam relief atau minimalis
Adapun anda yang mengiinkan konsep taman yang dipadukan dengan dekorasi rumah yang lain adalah anda bisa menambahkan sebuah kolam koi yang bisa mempercantik sebuah rumah anda, kolam koi adalah hala yang sangat selaras untuk dipadukan dalam pembuatan taman, karena kedua konsep ini sama-sama diusung dari konsep alam. Maka dari itu banya sekali perpaduan dari pembuatan taman dan juga kolam ini adapun itu saya akan memberikan contoh beberapa konsep taman yang indah saat di padukan dengan kolam ikan koi ini :
1. Taman dengan ornamen relief-kolam tebing
Untuk perpaduan ini adalah menggunakan sebuah konsep perpaduan dari kolam relief tebing yang biasanya menggunakan adukan semen dan juga pasir yang digunakan untuk pembuatan pola pada dinding, pembuatanya sendiri adalah menjadikan sebuah air mengalir dari ketinggian menuju area yang lebih rendah, nah dari itu akan disisipkan beberapa tanaman pendukung agar rumah tampak lebih alami.
Ini bisa anda jadikan konsep yang menarik untuk bagian rumah anda karena tidak semua rumah dapat membuah sebuah perpaduan ini karena konsep kolam relief dengan taman ini memang sangat diminati oleh banyak orang.
2. Perpaduan taman dengan kolam ikan minimalis
Di era ini sangat banyak sekali orang menanm tanaman dan juga merawat sebuah hewan-hewan di sekitar rumah, apalagi orang yang pecinta ikan hias pun sangat banyak sekali, dari situ maka akan terciptanya sebuah pembuatan kolam dengan taman.
untuk jenis kolam ini menggunakan media batu alam dalam pembuatannya tidak seperti kolam tebing tadi kolam ini nampak lebih minimalis dan juga modern karena bentuknya yang mewah dan lebih menawan.
Nahh dari itu ada banyak sekali inovasi yang bisa dikembangkan untuk menekan udara yang kotor menjadi baik lagi apa itu ?? ya tentunya dengan membuat sebuah lahan hijau atau lahan taman pada area kita. Karena sebuah tanaman hijau bisa mengubah udara yang kotor menjadi sangat segar saat di hirup, karena manfaat sebuah tumbuhan bagi lingkungan kita adalah sagat besar dan tidak terabatas, selain menjaga kestabilan dan menjaga kwalitas udara yang tetap sehat da juga segar saja, adanya banyak sekali kelebihannya.
Anda bisa melihat sendiri kondisi bumi kita yang sudah tidak karuan karena pemanasan global menjadi sangat tidak terjaga kwalitas udaranya, dan manfaat bagi sebuah area lingkungan kita adalah menjadikan suasana rumah anda menjadi sangat rindang dan sejuk saat di pandang dan dari situlah udara yang kotor pada sekitar kita akan hilang.
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Pembuatan taman - garden style |
Jasa Pemasangan Batu Sikat dan Batu Alam
Sebagian orang memang ada beberapa yang belum mengenal tentang batu alam atau batu sikat merupakan material yang digunakan untuk pembuatan lantai carpot atau biasa disebut batu alam terbuat dari partikel-partikel dari batu kerikil atau bebatuan kecil. Kemudian ditata rapi sehingga menjadi sebuah susunan gambar atau pola yang dapat digunakan untuk penghias lantai itu salah satu fungsi keindahannya namun disisi lain juga sangat banyak manfaatnya tentang lantai carport ini. Lantai carport dengan batu alam tidak hanya akan membuat lantai menjadi aman untuk mobil kita, tapi juga mampu membuat lantai menjadi tampak alami. Dengan motif berbagai macam kombinasi yang unik sehingga cocok untuk diaplikasikan pada semua desain rumah. Carport juga merupakan elemen terpenting dalam memberi seuah kesan back to nature pada rumah kita.
Jasa pasang batu sikat |
Jasa pasang batu sikat |
Jasa pasang batu sikat |
Jasa pasang batu sikat |
Pasang batu alam
Saat ini penggunaan juga batu alam banyak sekali di aplikasikan pada rumah yang bergaya minimalis ataupun yang modern saat ini banyak yang sudah menggunakan aksesoris batu alam yang banyak kita terapkan entah di dinding ataupun lantainya karena pemasangan batu alam akan memiliki nilai seni dan nilai tambah tersendiri untuk model bangunan, kebanyakan orang mengatakan kurang terlihat mewah kalau belum di aplikasikanya batu alam dalam rumah atau bangunannya.
Jasa pasang batu alam |
Jasa pasang batu alam |
Jasa pasang batu alam |
Jasa pasang batu alam |
Jasa Pembuatan Kolam Ikan Minimalis
Jika anda memiliki hobi mengoleksi berbagai macam jenis ikan hias maka pasti terkadang anda merasa jika merawat ikan hias akan lebih menyenangkan lagi jika diletakkan di dalam kolam, dari pada di aquarium, untuk menciptakan keindahan yang nantinya bisa dinikmati oleh semua anggota keluarga atau orang yang berkunjung kerumah kita. Mendesain kolam ikan dengan mengaliri air untuk mengelilingi taman, anda dapat bebas memilih tempat dimanapun entah itu di depan rumah, dalam ruangan, samping rumah atau mungkin halaman belakang rumah sesuai selera dan kebutuhan anda, yang terpenting tidak membuat area sekitar rumah anda menjadi terganggu, jika penempatannya di dalam rumah mungkin hanya akan dapat dinikmati olah anda dan keluarga sendiri karena tempatnya sendiri yang tertutup, beda jika meletakkannya di bagian depan rumah, pasti setiap orang bertamu ke rumah anda dapat menikmati keindahan kolam yang anda miliki teresebut.
Jasa pembuatan kolam minimalis |
Jasa pembuatan kolam minimalis |
Jasa pembuatan kolam minimalis |
Jasa Pembuatan Kolam Tebing
pembuatan kolam tebing |
pembuatan kolam tebing |
Kolam dekorasi tebing adalah sebuah formasi bebatuan yang dilapisi bahan denga material semen da pasir dengan goresan cat dari ahli tukang kolam tebing. Dan selanjutnya dicat dengan cat warna bebatuan alami juga tak lupa juga dengan memberikan grojokan air yang jatuh dari atas yang akan menggambarkan kesan alami dari pegunungan. Biasanya tebing yang bagus dapat dibuat diruangan rumah atau dalam rumah karena bisa menjadikan rumah itu menjadi terasa asri dan alami akibat gemercik air mengalir. Dalam pembuatan kolam dekorasi tebing ini kami juga melengkapinya dengan sistem filter untuk penyaringan yang baik. Supaya air tetap jernih walaupun berbulan-bulan tidak di bersihkan atau di kuras. Warna tebing biasanya disesuaikan dengan keselarasana/keinginan anda tetapi kami tetap akan memberikan beberapa saran bagaimana tebing dapat terlihat menjadi indah. Bahan-bahan cat kami juga menggunakan produk khusus kolam tebing yang tahan terhadap segala jenis lumut dikala musim penghujan, semua proses standar kolam dengan memperhatikan semua kontruksi lantai kolam supaya tidak bocor.
pembuatan kolam tebing |
pembuatan kolam tebing |
Jasa Pembuatan Ornamen Relief 3D
Agar tampilan taman anda menjadi lebih menarik dan cantik anda perlu membuat beberapa elemen misalnya ornamen relief. Bentuk ornamen relief ini bisa terbentuk tekstur yang menyerupai tampilan alam tebing atau hutan maupun sungai dengan air terjunnya atau gambaran alam lainnya, dimana didalamnya terdapat ceruk atau lekukan, batuan, dan serta tanaman dengan bentukan dari semen dan goresan cat yang alami. Bentuk ornamen relief seperti ini banyak digunakan oleh beberapa orang untuk diaplikasi taman rumah sekitar dua puluh tahunan yang lalu. Lokasinya bisa memilih taman depan rumah, samping atau, taman belakang. Tidak hanya di sekitaran taman oramen relief bisa di terapkan pada dinding agar tidak terlihat kosong saja. Ketika pertama kali muncul, bentuk tampilan yang sangat menonjol adalah yang berbentuk batu alam tiruan dan cerukannya. Namun saat ini banayak berkembang dari jenis ornamen relief yang desainnya sudah lebih sederhana, karena disesuaikan dengan bentuk rumah yang minimalis ataupun yang modern. Tapi akan tetap menampilkan bentuk keindahan yang alami.
Tips Memilih Tukang Taman
Beberapa tips dari kami bagi anda yang berniat mengunakan jasa tukang taman di medan maupun daerah lain di Indonesia :
- Cek hasil garapan tukang taman di tiap tempat, lihat hasilnya sesuaikah dengan harapan anda
- Cek apakah betul tukang taman tersebut turun langsung kelapangan ( mengerti dan faham ) menggarap lokasi atau hanya sebatas menyuruh tukang
- Cek testimoni klien
- Cek tahun pengalaman ( tahun semakin tua maka dijamin semakin baik dan professional )
- Jangan mudah tergiur dengan tawaran harga murah.
Hubungi kami :
Telp/WA : 081332720141
Instagram :gardenstyle.id
Fanspage : garden style surabaya
Post a Comment