10++ Galeri foto taman kering dalam rumah (indoor)

taman kering memang di konsepkan untuk taman yang tidak banyak memerlukan banyak air atau siraman karena ini menggunakan tanaman yang kuat dalam situasi panas konsep ini diambil dari iklim tropis yang ada di negara AS yang banyak atau sering lahan yang gersang tanpa adanya air yang cukup untuk tanaman.

Konten [Tampil]

JASA DESAIN TAMAN | DESAIN TAMAN 3D | TAMAN KERING | PEMBUATAN TAMAN | PEMBORONG TAMAN | TAMAN KERING MODERN | JASA LANDSCAPE |

Taman kering indoor
Taman kering indoor

10++ Galeri foto taman kering dalam rumah (indoor) modern

Mempunyai lahan hijau dirumah memang impian bagi setiap orang apa lagi orang yang mempunyai lahan kosong tapi tidak tau mau diapaiin lahan tersebut?? Jawabanya tentunya di buka lahan hijau untuk apa lahan hijau dirumah anda karena dengan adanya lahan hijau rumah anda akan terlihat fress tidak suram karena hanya polos dengan dinding yang itu-itu saja dan dengan melihat lahan hijau biasaya akan mentransfer energi positif bagi anda. Kalaupun anda tidak punya lahan yang luas untuk pembuatan taman maka anda bisa memanfaatkan lahan di dalam rumah(indoor) untuk menjadikan space taman yang indah nan asri di dalam rumah.

Bagaimana sudah tertarik?? tetapi masih takut untuk perawatan tamannya yang ribet dan anda tidak memiliki banyak waktu untuk hanya sekedar merawat taman, nahh kami akan berikan solusi untuk anda gimana caranya mempunyai taman tapi males ngrawat jawabanya adalah menggunakan konsep taman kering yang sangat populer saat ini karena taman kering memang di konsepkan untuk taman yang tidak banyak memerlukan banyak air atau siraman karena ini menggunakan tanaman yang kuat dalam situasi panas konsep ini diambil dari iklim tropis yang ada di negara AS yang banyak atau sering lahan yang gersang tanpa adanya air yang cukup untuk tanaman.
Lihat juga : Pembuatan dan contoh taman dengan relief 3d

Berikut ini saya akan berikan beberapa referensi untuk anda taman kering indoor :

1. Taman kering dengan lahan mungil tapi tetap indah nan cantik.
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 2. Taman kering di padukan dengan kolam ikan minimalis
Taman kering indoor
Taman kering indoor
3. Taman kering dengan menggunakan banyak komponen tanaman
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 4. Taman kering indoor dengan menggunakan bonsai dollar sebagai central point view
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 5. Taman kering dengan memadukan cahaya lampu taman dengan air terjum minimalis
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 6. Taman kering dengan memadukan gaya konsep jepang dengan bambu air
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 7. Taman kering untuk sudut rumah dengan batu tabur putih minimalis
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 8. Taman kering dengan lampu taman yang indah nan excotic
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 9. Taman kering yang memadukan beberapa bola mainan yang dimasukkan kedalam ruangan kaca
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 10. Taman kering mungil dengan bonsai anting putri yang indah
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 11. Taman kering minimalis yang tidak memerlukan banyak bunga dan menggunakan pot ornamen           bebatuan
Taman kering indoor
Taman kering indoor
Baca juga : Galeri foto taman minimalis untuk lahan sempit
 12. Taman kering samping rumah dengan memadukan bunga bromelia yang warna warni
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 13. Taman kering dengan memadukan bebatuan tabur yang warna warni
Taman kering indoor
Taman kering indoor
 14. Taman kering sempit dengan pandan bali dengan memadukan bunga kecil-kecil
Taman kering indoor
Taman kering indoor
Bagaimana anda tertarik untuk membuat taman untuk menjadikan lahan kosong anda menjadi titik view terbaik di rumah anda bahkan spot tersebut akan menjadi area paling di sukai oleh penghuni rumah bahkan jika ada tamu taman akan menjadikan titik central karena akan menambahkan kesan pecinta alam dan indah yang menggambarkan penghuni rumah tersebut.

office :
Telp : 081332720414 (WhatsApp Only)
Email : infogardenstyle@gmail.com
Instagram : gardenstyle.id
Facebook page : @infogardenstyle

Post a Comment